Categories: AplikasiServer

Keamanan Firewall Level 1, Level 2 dan Level 3

Keamanan Firewall Level 1, Level 2 dan Level 3

Server STB – Firewall adalah sistem keamanan yang melindungi komputer Anda dari berbagai ancaman di jaringan internet.

Dengan kata lain, Firewall bekerja sebagai dinding yang membatasi komputer dari jaringan lokal maupun internet. Melalui Firewall inilah Anda bisa mengatur data, informasi, dan kegiatan apa yang boleh melewati dari jaringan internet ke komputer dan begitu pula sebaliknya.

Tapi tahukah Anda? Sebetulnya tak semua Firewall ada banyak untuk penempatanya . Ada beberapa Level Firewall yang bisa diterapkan. Yuk kita lihat tiap level penempatanya !

  1. Level 1 Penempatan Firewall Level 1 berada di enduser yaitu di PC atau server yang biasanya menggunakan ada beberapa aplikasi antivirus khusus firewall untuk penggunan PC yang menggunakan operasi sistem windows dan iptables di gunakan untuk di server yang menggunakan operasi sistem linux untuk mengatur perizinan akses di server itu sendiri.
  2. Level 2 untuk penempatan Firewall Level 2 berada di anatara enduser dan enduser lain yaitu di sisi switch atau bisa juga di sisi router. Biasanya keamanan ini mengatur informasi lintas network secara lokal
  3. Level 3 yang bisa saya sebut yang terakhir adalah mengatur informasi lintas network lokal ke internet

Anda bisa menerapkanya sesuai kebutuhan keamanan perlindungan informasi yang anda lindungi, ingat Firewall sangatlah penting bagi keamanan anda jangan sesekali anda meremehkan sebuah jenis keamanan jika anda tidak mau dirugikan.

Semoga artikel ini membantu anda lebih memahami berbagai macam keamanan di jaringan internet. Jangan sungkan tinggalkan komentar di bawah jika anda memiliki pertanyaan. Sampai jumpa di artikel selanjutnya.

admin

Recent Posts

Struktur Jaringan Internet Berbasis Komunitas Menggunakan Mini Server di Rumah dan Infrastruktur Desa

Dalam era digital yang semakin maju, akses internet menjadi kebutuhan pokok bagi masyarakat. Salah satu…

2 months ago

Solusi Inovatif untuk Penyediaan Internet di Indonesia

Internet telah menjadi kebutuhan vital di era modern ini, memberikan akses informasi, komunikasi, dan hiburan…

6 months ago

Set-Top Box (STB) yang mendukung router kebebasan OpenWrt

Set-Top Box (STB) adalah perangkat yang telah lama digunakan untuk mengubah televisi konvensional menjadi pusat…

1 year ago

Mengatur Koneksi Internet di Server STB dengan Mengubah Nameserver

Pengenalan: Server STB (Set-Top Box) adalah perangkat yang digunakan untuk mengelola konten dan layanan televisi…

1 year ago

Tutorial internet gratis dengan VPN

Sebelum memulai, penting untuk diketahui bahwa mengakses internet gratis dengan menggunakan VPN bukanlah praktik yang…

2 years ago

Tutorial install Openwrt di STB indihome

Sebelum memulai tutorial ini, pastikan bahwa STB Anda telah membuka akses root, karena Anda membutuhkan…

2 years ago